TRAINING PAYROLL – PREPARATION, ANALYSIS AND MANAGEMENT

TRAINING PAYROLL – PREPARATION, ANALYSIS AND MANAGEMENT 

Pelatihan “Payroll – Preparation, Analysis, and Management” sangat penting untuk meningkatkan efisiensi dan akurasi pengelolaan penggajian di perusahaan. Dengan mengikuti pelatihan ini, peserta akan memahami langkah-langkah penting dalam menyiapkan dan menganalisis data payroll, memastikan kepatuhan terhadap regulasi ketenagakerjaan, dan menjaga transparansi dalam proses pembayaran karyawan. Selain itu, pelatihan ini akan memberikan wawasan mengenai metode perhitungan gaji, pengelolaan pajak, serta aspek legal terkait kompensasi dan tunjangan, yang krusial dalam menjaga kepercayaan karyawan dan menghindari potensi risiko hukum. Dengan menguasai manajemen payroll yang efektif, perusahaan dapat meningkatkan produktivitas, mengurangi kesalahan, dan menciptakan lingkungan kerja yang lebih profesional dan terpercaya.

TRAINING PAYROLL - PREPARATION, ANALYSIS AND MANAGEMENT
TRAINING PAYROLL – PREPARATION, ANALYSIS AND MANAGEMENT

TUJUAN TRAINING PAYROLL BUDGETING 

  1. Memahami prosedur lengkap dalam penyusunan, analisis, dan manajemen payroll yang akurat dan efisien.
  2. Menguasai perhitungan gaji, pemotongan pajak, dan kontribusi sosial sesuai dengan peraturan ketenagakerjaan yang berlaku.
  3. Memastikan kepatuhan terhadap regulasi ketenagakerjaan untuk meminimalkan risiko hukum bagi perusahaan.
  4. Menyusun laporan payroll yang jelas dan dapat dipertanggungjawabkan.
  5. Meningkatkan akurasi dan efisiensi dalam proses pembayaran, sehingga mendukung kepuasan karyawan dan meningkatkan kepercayaan terhadap manajemen.
  6. Menerapkan praktik terbaik dalam sistem manajemen payroll yang transparan dan profesional.

PESERTA TRAINING ACCOUNTING ONLINE

  1. Staf dan Manajer HRD: Yang bertanggung jawab dalam proses payroll dan memastikan kepatuhan terhadap regulasi ketenagakerjaan.
  2. Staf Keuangan dan Akuntansi: Yang perlu memahami aspek finansial dari manajemen payroll dan mempersiapkan laporan keuangan terkait gaji.
  3. Pengusaha dan Manajer Operasional: Yang ingin memastikan transparansi dan efisiensi dalam sistem penggajian perusahaan mereka.
  4. Pengelola Administrasi Personalia: Yang bertanggung jawab dalam pengaturan data kepegawaian dan dokumentasi payroll.
  5. Konsultan SDM dan Payroll: Yang membantu perusahaan dalam membangun sistem payroll yang tepat sesuai kebutuhan perusahaan.

OUTLINE MATERI TRAINING ACCOUNTING 

IPayroll: The Important Link between Human Resources and Accounting

  • Introduction to the HR Function
  • Introduction to Accounting Function
  • Importance of Payroll Function as a Link between HR and Accounting
  • Understanding the Hiring Process Documentation
  • Managing Payroll Process for: 
  • Contract Professionals
  • Full Time Employees
  • Temporary Help
  • Outsourcing

Preparing and Calculating Payroll 

  • Looking for the Right Controls before Starting
  • Determining the Right Calculation Basis for Payroll
  • Elements of Risk Leading to Payroll Mistakes
  • Managing Increments, Deductions and Payroll Approvals
  • Preparing Payroll Schedules

Employee Loans and Benefits

  • Controlling Access to Loans
  • Reporting on Loans Status
  • Calculating End of Service Benefits for Company and Employees
  • Reporting on Benefit Plans

Accounting Department Role in Payroll Process

  • Recording Payroll Expense and Liabilities
  • Recording Payroll-Related Contributions and Liabilities
  • Reconciling Receivables from and Payables to Employees with Payroll Department
  • Reconciling Liabilities with Social Security and Other Governmental Agencies
  • Reconciling Payments with Bank Accounts Transactions

Payroll Budgeting

  • Budget for Payroll Department Expenses
  • Prepare the Yearly Budget for Payroll and Contributions for the Company
  • Budgeting for Employee Loans and Other Benefits

Reporting Payroll and Contributions

  • Determining Contribution Expense for Individuals
  • Determining Corporate Contributions
  • Reporting Results to the Accounting Department
  • Coordinating with Accounting Department Regarding Payment Process and Control
  • Reporting to Ministry of Labor
  • Reporting to Social Security Authorities
  • Reporting to Other Regulatory Agencies

Pemateri/ Trainer pelatihan payroll budgeting Jogja

Pelatihan ini akan diberikan oleh Trainer dari kalangan Praktisi, Akademisi dan Konsultan berpengalaman di bidangnya masing-masing. Sebelum pelatihan berlangsung Anda juga dapat berkomunikasi dengan tim training kami untuk menentukan outcome/ kompetensi yang ingin Anda capai setelah mengikuti pelatihan ini.

Metode pelatihan accounting Bali

Materi yang akan disampaikan dalam training menggunakan metode yang terdiri dari presentasi 20% , Diskusi 20%, dan Praktek kurang lebih 60 % dari keseluruhan materi pelatihan yang akan disampaikan oleh pemateri kami.  Namun jika dirasa metode ini kurang tepat untuk Tim dan Perusahaan Anda, tidak perlu sungkan untuk mendiskusikan hal ini kepada tim training kami sehingga kompetensi yang diharapkan sesuai dengan kebutuhan Perusahaan tempat Anda bekerja.

Lokasi Pelatihan Preparing Payroll Schedules Terbaik

Training ini dilaksanakan di beberapa kota-kota besar di Indonesia seperti Ibukota DKI Jakarta, Bandung, Bali, Yogyakarta, Malang, Surabaya, Lombok dan juga kota Batam. Jika Anda membutuhkan pelatihan di kota lain silahkan menghubungi tim marketing kami.

Jadwal Training Terbaru di Tahun 2025

Januari : 16 – 17 Januari 2025
Februari : 13 – 14 Februari 2025
Maret : 5 – 6 Maret 2025
April : 24 – 25 April 2025
Mei : 21 – 22 Mei 2025
Juni : 11 – 12 Juni 2025
Juli : 16 – 17 Juli 2025
Agustus : 20 – 21 Agustus 2025
September : 17 – 18 September 2025
Oktober : 8 – 9 Oktober 2025
November : 12 – 13 November 2025
Desember : 17 – 18 Desember 2025

Apabila Anda menginginkan jadwal pelatihan yang berbeda, kami juga dapat menyesuaikan jadwal pelatihan dengan kebutuhan calon peserta

Investasi Training Preparing Payroll Schedules Pasti Running tahun 2025 ini :

Investasi pelatihan selama tiga hari tersebut menyesuaikan dengan jumlah peserta (on call). *Please feel free to contact us.

Apabila perusahaan membutuhkan paket in house training, anggaran investasi pelatihan dapat menyesuaikan dengan anggaran perusahaan.

FASILITAS TRAINING PAYROLL – PREPARATION, ANALYSIS AND MANAGEMENT

Fasilitas Pelatihan untuk Paket Group (Minimal 2 orang peserta dari perusahaan yang sama) akan mendapatkan ekstra benefit seperti berikut ini:

  • FREE Airport pickup service (Gratis Antar jemput Hotel/Bandara)
  • FREE Transportasi Peserta ke tempat pelatihan .
  • Module / Handout
  • Sertifikat
  • FREE Bag or bagpack (Tas Training)
  • Training Kit (Dokumentasi photo, Blocknote, ATK, etc)
  • 2xCoffe Break & 1 Lunch, Dinner
  • FREE Souvenir Exclusive

Jadwal Pelatihan masih dapat berubah, mohon untuk tidak booking transportasi dan akomodasi sebelum mendapat konfirmasi dari Marketing kami. Segala kerugian yang disebabkan oleh miskomunikasi jadwal tidak mendapatkan kompensasi apapun dari kami.

Tanyakan pada kami ?

We are here to help you! Do not hesitate to ask us anything. Click below to start chat.

Marketing

Cindy

Online

Marketing

Tari

Online

CindyKonsultasikan Kebutuhan Training Anda Sekarang Juga!

Hai, tanyakan pada kami ? 00.00

Tari

Hi, What can i do for you? 00.00